Troubleshooting Layanan Speedy

Identifikasi awal

1. Untuk mengetahui brand switch di sentral yang digunakan oleh anda dapat diidentifikasi dengan no pelanggan/akun pada bit ke 7 dari depan :

0 (Siemens)

1 (Alcatel)

2 (Huawei)

2. Untuk mengetahui lokasi area anda, dapat diidentifikasi dengan no pelanggan/akun pada bit ke 4 dari depan :

1 Jakarta Timur

2 Jakarta Selatan

3 Jakarta Bogor

4 Tangerang

5 Jakarta Utara

6 Jakarta Pusat

7 Jakarta Barat

8 Bekasi

Berikut beberapa macam jenis keluhan layanan Speedy Corporate, yaitu :

1. Internet Putus atau Internet Lambat, jika terjadi hal ini mohon pelanggan browse dan ping ke situs-situs berikut, kemudian yang hasilnya not ok, capture dan kirimkan hasilnya melalui e-mail ke c4@telkom.co.id atau input keluhan di menu keluhan web C4 : http://www.c4.telkom.co.id agar segera ditindak lanjuti oleh petugas kami

Browse ke situs lokal : ke www.plasa.com ok/not ok

ke www.detik.com ok/not ok

Browse ke situs luar : ke  www.yahoo.com ok /not ok

ke www.network-tools.com ok/not ok

Ping ke situs lokal : ke www.plasa.com ok/not ok

ke www.detik.com ok/not ok

Ping ke situs luar :  ke  www.yahoo.com ok /not ok

ke www.network-tools.com ok/not ok

2. Mail / SMTP Relay,

Jika terjadi tidak dapat kirim/terima e-mail mohon pelanggan mengecek domain e-mail dan account e-mail kemudian mencoba untuk kirim/terima e-mail ke/dari :

www.plasa.com ok /not ok

www.yahoo.com ok /not ok

jika not ok, captured warning/error message, domain e-mail dan account e-mail yang digunakan dan kirimkan hasilnya ke c4@telkom.co.id atau input keluhan di menu keluhan web C4 : http://www.c4.telkom.co.id agar segera ditindak lanjuti oleh petugas kami.

3. Game online / Ragnarok

Koneksi ke game  :     ping ke server ok /not ok

trace ke server ok /not ok

Setelah ping dan trace ke server dan hasilnya not ok, hasil captured, server game address dan server game port yang digunakan kirimkan ke c4@telkom.co.id atau input keluhan di menu keluhan web C4 : http://www.c4.telkom.co.id agar segera ditindak lanjuti oleh petugas kami.

4. Cek Backbone Internet (Optional)

Untuk mengetahui kondisi backbone internet anda dapat melakukan ping/trace seperti dibawah ini,

BB Siemens :  ping/trace 203.130.231.249 dari user ok /not ok

ping/trace 203.130.231.249 dari luar ok /not ok

ping/trace 203.130.231.250 dari user ok /not ok

ping/trace 203.130.231.250 dari luar ok /not ok

BB Alcatel :  ping/trace 203.130.231.253 dari user ok /not ok

ping/trace 203.130.231.253 dari luar  ok /not ok

ping/trace 203.130.231.254 dari user ok /not ok

ping/trace 203.130.231.254 dari luar ok /not ok

source : harrychanputra.web.id

~ by harinto on April 2, 2009.

Leave a comment